banner"970x150"title"970x150" banner"970x150"title"970x150"

Perumda Air Minum Tirta Ogan Kesulitan Olah Air Baku Saat Musim Hujan

Seperti halnya pasokan air bersih PDAM Tirta Ogan Kabupaten Ogan Ilir, dalam beberapa hari terkahir, sempat terkendala. Ini juga akibat hujan dihulu dan juga banjir yang melanda Kabupaten OKU. Nurdin mohon maaf atas kondisi ini

banner"400x100"title"400x100"

Kekeruhannya luar biasa, bukan sungai lagi tapi sudah jadi lumpur, menurut kabag tehnik Perumda Tirta Ogan Kabupaten Ogan Ilir M. Fadly, hasil pengukuran tingkat kekeruhan sungai ogan mencapai lebih dari 1000 nephelometric turbidity unit (NTU) angka tersebut jauh diatas batas maksimal, sehingga bahkan alat ukur yang ada tidak mampu lagi mendeteksi tingkat kekeruhanya.

Kita juga masih berkoordinasi dengan unit yang terdampak, apakah kita akan menstop distribusi atau kita mengurangai kapasitas pompa intake.

Baca Juga :  PLN Gelar _Employee Green Involvement_ di Sungai Kelekar, Berhasil Kumpulkan 5 Ton Sampah Organik dan Anorganik