Kayuagung, Sumsel9.com — Kodim 0402/OKI-OI menggelar upacara memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-97 tahun 2025 dengan tema “Maju Bersama Indonesia Raya” di Lapangan Makodim 0402/OKI, Selasa (28/10/2025). Upacara berlangsung khidmat dengan Inspektur Upacara Dandim 0402/OKI-OI Letkol Inf Gunawan Wibisono, S.H.













