“Kami dari Kodim 0402/OKI-OI siap mendukung langkah pemerintah daerah dalam menata pasar, termasuk penertiban administrasi retribusi. Harapannya, para pedagang bisa lebih tertib sehingga pengelolaan pasar menjadi lebih baik,” ujarnya.
Selain Dandim 0402/OKI-OI, kegiatan tersebut juga dihadiri oleh unsur Forkopimda lainnya serta petugas terkait dari pemerintah kabupaten.













