Bupati Banyuasin dan Forkopimda Panen Raya 4 Ton Cabai

Menurut Bupati Banyuasin panen raya cabai adalah Langkah strategis untuk mempertahankan dan memperluas kejayaan pangan Kabupaten Banyuasin.

“ Tidak hanya disektor padi, tetapi juga disektor hortikultura. Dalam kaitan ini, kita tidak boleh mengabaikan pentingnya koordinasi dan kolaborasi dengan semua pihak. Saya menyampaikan apresiasi kepada Bapak Dandim beserta seluruh jajaran TNI yang telah bersinergi dengan Pemerintah Kabupaten Banyuasin dalam menginisiasi Kawasan Kompi Produksi ini. Lahan yang sebelumnya tidak dimanfaatkan kini terbukti mampu menghasilkan komoditas yang dibutuhkan,” jelasnya.

Baca Juga :  Bupati Askolani : Hari Otonomi Daerah Ke-XXIX Bentuk Sikronisasi dan Evaluasi Daerah