TNI  

Keamanan Desa Sungai Menang Jadi Prioritas dalam Patroli Siskamling Teritorial Koramil 402-13/Sungai Menang

 

Sungai Menang, (OKI), Sumsel9.com – Koramil 402-13/Sungai Menang melaksanakan patroli siskamling di wilayah teritorialnya. Patroli siskamling kali ini dilaksanakan di desa Sungai Menang, kecamatan Sungai Menang, kabupaten Ogan Komering Ilir ini dilaksanakan oleh Koptu Surisman.

Baca Juga :  Dandim 0402/OKI-OI Turut Warnai Peringatan Harganas dan HAN di Ogan Ilir: “Keluarga Bahagia, Anak Hebat, Indonesia Kuat