HUKUM  

IMPLEMENTASI 13 PROGRAM AKSELERASI MENTERI IMIPAS, LAPAS KAYU AGUNG LAKUKAN KEGIATAN KETAHANAN PANGAN

Kayu Agung, Sumsel9.com – Dalam rangka mengimplementasikan 13 program akselerasi yang dicanangkan oleh Menteri Hukum dan HAM melalui Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Kayu Agung terus berkomitmen melaksanakan pembinaan kemandirian berbasis ketahanan pangan. Kamis (28/08).

Baca Juga :  Lapas Tanjung Raja Gelar Orientasi dan Pembukaan Pemagangan Batch III Kemnaker